Link Survei Lingkungan Belajar Kemdikbud Lengkap Cara Login Mengisi Token dan Jadwal Pengisian untuk Guru Kepala Sekolah

Hanalfa.com- Artikel ini tersedia link survei lingkungan belajar Kemdikbud lengkap cara login mengisi token dan jadwal pengisian untuk guru kepala sekolah.

Diketahui tujuan dari mengisi survei lingkungan belajar ini yakni untuk merangkum berbagai aspek yang berkaitan dengan kegiatan belajar mengajar.
Link Survei Lingkungan Belajar Kemdikbud Lengkap Cara Login Mengisi Token dan Jadwal Pengisian untuk Guru Kepala Sekolah
Survei lingkungan belajar ini diwajibkan untuk guru dan kepala sekolah untuk mengisinya, namun tidak jarang masih banyak yang kebingungan bagaimana cara login hingga kapan jadwal pengisisnnya.

Semuanya menjadi pertanyaan para guru maupun kepala sekolah saat bingung untuk melakukan pengisian survei lingkungan belajar Kemdikbud.

Nah, supaya kalian para guru ataupun kepala sekolah tidak kebingungan lagi, jangan lupa simak hingga akhir artikel yah.

Karena pada artikel ini sudah kami sediakan link survei untuk pengisian, hingga cara login dan juga jadwal pengisian semuanya kami sediakan.


Berikut cara login mengisi survei lingkungan belajar Kemdikbud:

1. Pertama kalian Kunjungi dashboard survei lingkungan belajar.
2. Jika sudah kalian lanjut login menggunakan Single Sign On (SSO) yang disediakan dari operetor sekolah masing-masing.
3. Kemudian jika sudah login kalian cetak kartu, bila sudah kalian sudah bisa mulai mengisi survei lingkungan belajar.
4. Bila sudah kalian isi data-data berikut ini:
a. NPSN (Nomor Pokok Sekolah Nasional)
b. Token
c. NIK (Nomor Induk Kependudukan)
d. Tanggal lahir
5. Bila semua proses mengisi data sudah selesai, kalian lanjut pencet login dan langsung mulai isi survei lingkungan belajar.

Inilah jadwal pengisian survei lingkungan belajar kemdikbud:

A.  Jenjang SMK, MAK, Paket C, dan sederajat
a. Jadwal pengisian pada hari Senin-Kamis, 23-23 September 2021
b. Waktu pengisian: 30 menit

B. SMA, MA, dan yang sederajat
a. Jadwal pengisian dari hari Senin sampai Kamis, 27 – 30 September 2021
b. Waktu pengisian: 30 menit

C. Jenjang SMP, MTs, Paket B, dan yang sederajat
a. Jadwal pengisian Senin sampai kamis 4 – 7 Oktober 2021
b. Waktu pengisian : 30 Menit

D. Jenjang SD, MI, Paket A, dan sederajat Gelombang I
a. Jadwal pengisian pada Senin – Kamis, 8 – 11 November 2021
Waktu : 20 Menit 

E. Lalu untu jenjang SD, MI, Paket A, dan yang sederajat Gelombang II
a. Jadwal pengisian pada Senin sampai Kamis, 15 – 18 November 2021
b. Waktu pengisian : 20 Menit

Selanjutnya, kalian bisa login melalui PENCET DI SINI LINK Survei Lingkungan Belajar Kemdikbud. Kemudian untuk informasi mengenai jadwal pengisian survei lingkungan belajar Kemdikbud ada di bawah ini yah.

Selesai sudah kami sajikan informasi link survei lingkungan belajar Kemdikbud di atas lengkap cara login mengisi token dan jadwal pengisian untuk guru kepala sekolah.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel