Cara Live Streaming di Nimo TV Lewat HP dan PC Gamer Pemula Buat Siaran Langsung

Hanalfa.com- Pada artikel ini kami sudah sediakan cara live streaming di Nimo TV lewat HP dan PC pemula buat siaran langsung.

Seperti yang kita tahu bahwa banyak yang hobi bermain game salah satunya bidang Esports, bahkan hampir semua kalangan yang menyukainya.
Cara Live Streaming di Nimo TV Lewat HP dan PC Gamer Pemula Buat Siaran Langsung
Namun, saat ini banyak orang-orang bermain game hanya untuk hiburan saja. Nah, mulai sekarang kalian bisa salurkan hobi sebagai sumber mencari penghasilan.

Kalian bisa mulai bermain game dengan cara live streaming. Sudah banyak aplikasi yang menyediakan fitur untuk live dan bisa kalian manfaatkan.

Salah satu aplikasi yang bisa kalian gunakan untuk live streaming atau siaran lansgung yakni Nimo TV. Melalui aplikasi ini kalian bisa mulai pakai HP dan PC.

Cara untuk live streamingnya juga cukup gampang, jadi sangat cocok untuk gamer pemula buat siaran langsung.

Bahkan banyak para pro player profesional yang ikut menggunakan Nimo TV, hal tersebut dikarenakan aplikasi ini memang bisa menghasilkan.

Penghasilan yang didapat dari Nimo TV juga cukup tinggi dan bisa menyesuaikan dengan tingkatan level kalian.

Bagi kalian para gamer pemula dan ingin mencoba untuk siaran lansgung bisa banget yah caranya bisa lihat dibawah ini.


Cara untuk streaming atau siaran langsung Nimo TV:

1. Jika kalian sudah terdaftar di Nimo TV bisa mulai dengan cara pencet menu Saya.
2. Masuk ke sub men Recrut Streamer.
3. memilih metode live (Mencari Streamer atau Mencari Bintang).
4. Dari kedua pilihan kalian bisa tentukan mana yang dianggap menguntungkan atau juga bisa mencoba semuanya secara bergantian.
5. Jika semua tahapan sudah terpenuhi kalian sudah bisa mulai live streaming di Nimo TV.

Itulah pejelasan cara live streaming di Nimo TV lewat HP dan PC pemula buat siaran langsung.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel