Cara Mengatasi Google Meet Tidak Ada Suara Solusi Mengaktifkan Agar Terdengar di Laptop

Hanalfa.com- Segera cek dalam artikel ini berisi cara mengatasi google meet tidak ada suara solusi mengaktifkan agar terdengar di laptop.

Nah munculnya kendala yang dialmi oleh pengguna Google meet tentu menjadi permasalahan.
cara mengatasi google meet tidak ada suara solusi mengaktifkan agar terdengar di laptop
Kini perlu tahu juga penyebab Google Meet tidak ada suara alias hening antara lain karena volume Hp belum dinaikkan.

Lantas ada pula penyebab lain yakni jaringan internet yang tidak bagus alias lelet misalnya karena sedang hujan.

Selanjutnya gangguan pada suara di Google Meet bisa juga disebabkan akrena perangkat di PC atau laptop.

Berikut langkah-langkah cara mengatasi Google Meet tidak ada suara dan mengakfikan agar terdengar di laptop:


1. Silakan akses link yang menuju Google Chrome di laptop, atau bisa langsung ketika di nama yah.
2. Bila ingin menghapus biaya riwayat dan data yang disimpan bisa klik titik tiga di bagian pojok.
3. Klik ikon tiga titik vertikal di sudut kanan atas lalu pilih Settings dan hidupkan microfon.
4. Dalam fitur Microphone silakan pilih menu Google Meet atau meet.google.com
5. Lalu bisa izinkan dengan klik Permissions, dan mengubah pilihan bagian Microphone dari Block menjadi Allow
6. Nah ada juga pengaturan Sound dari Mute menjadi Allow yah.
7. Masuk kembali ke ruangan Google Meet sambil cek sound alias suara sudah keluar atau belum, jangan lupa lakukan refresh atau reload.

Itulah info cara mengatasi Google Meet tidak ada suara solusi mengaktifkan agar terdengar di laptop.

Iklan Tengah Artikel 1